DEWAN PEMBINA

Seluruh dewan guru SMAN 1 Ngantang mendukung proses kegiatan kepramukaan yang diamanatkan oleh pemerintah melalui pemberlakuan ekstra wajib pramuka pada kurikulum 2013.

DEWAN AMBALAN

Ujung tombak pembinaan kegiatan kepramukaan di ambalan Arjuna Srikandi tidak lain adalah pengurus dewan ambalan.

ADAT AMBALAN

Adat ambalan dilaksanakan sebagaimana mengacu pada pola pembinaan pramuka penegak yang diterbitkan kwartir nasional gerakan pramuka.

PRAMUKA ADALAH KESENANGAN

Kesenangan yang dimaksudkan tentunya mengacu pada hal yang bersifat positif dan mengandung pendidikan.

ARJUNA Jr = SRIKANDI Jr

Upacara Peringatan 55 Tahun Gerakan Pramuka di Stadion Kanjuruhan.

Jumat, 07 Januari 2022

Kegiatan Pramuka Wajib Semester 1

Ekstra Pramuka Wajib  "Kesuksesan itu milik orang-orang yang mau berjuang, terus bergerak, terus mencoba dan terus berusaha melakukan apa yang diimpikan."

Apel Pembukaan ekstra pramuka wajib kelas X

Permainan Sandi Kotak 1-2 

Senam Ceria Anak Pramuka



Itulah sedikit cuplikan dari kegiatan ekstrakurikuler pramuka Ambalan Arjuna Srikandi pangkalan SMA Negeri 1 Ngantang

Berikut dokumentasi yang lebih lengkap bisa diakses disini
DOKUMENTASI KEGIATAN PRAMUKA