DEWAN PEMBINA

Seluruh dewan guru SMAN 1 Ngantang mendukung proses kegiatan kepramukaan yang diamanatkan oleh pemerintah melalui pemberlakuan ekstra wajib pramuka pada kurikulum 2013.

DEWAN AMBALAN

Ujung tombak pembinaan kegiatan kepramukaan di ambalan Arjuna Srikandi tidak lain adalah pengurus dewan ambalan.

ADAT AMBALAN

Adat ambalan dilaksanakan sebagaimana mengacu pada pola pembinaan pramuka penegak yang diterbitkan kwartir nasional gerakan pramuka.

PRAMUKA ADALAH KESENANGAN

Kesenangan yang dimaksudkan tentunya mengacu pada hal yang bersifat positif dan mengandung pendidikan.

ARJUNA Jr = SRIKANDI Jr

Upacara Peringatan 55 Tahun Gerakan Pramuka di Stadion Kanjuruhan.

Senin, 28 Oktober 2019

DOKUMENTASI MUSTEGAK

    MUSTEGAK KE VII Ambalan Arjuna Srikandi pangkalan SMA Negeri 1 Ngantang 04.133-04.134

    SALAM PRAMUKA!!!

    Musyawarah penegak atau yang biasa disebut dengan mustegak yaitu sidang tahunan yang berisikan pertanggungjawaban program kerja tahun sebelumnya yang dipaparkan oleh KDA, pembentukan struktur pengurus baru yaitu KDA, PA, bankir dan kerani, pembentukan sie sie, dan sidang komisi dari A-E. 
    Manfaat MUSTEGAK adalah sebagai sarana menambah pengatahuan dan melakukan evaluasi hasil kegiatan dalam satu tahun masa bakti Dewan Ambalan periode 2018/2019, yang akan digunakan acuan membuat program kerja dewan ambalan periode 2019/2020, sebagai wadah untuk mencari generasi penerus pengurus Dewan Ambalan. "kegiatan ini kedepannya dapat membentuk karakter anggota dewan ambalan, menjadikan pribadi yang berjiwa kepemimpinan dan memiliki rasa tanggung jawab yang besar terhadap sebuah organisai". 

PIAGAM DAN SERTIFIKAT KEGIATAN

Terima Kasih kakak atas pengabdian dan sumbangsihnya selama ini
Barangkali nada yang perlu template piagam format CDR silakan didownload Piagam LINK DISINI

HASILNYA ADALAH SEBAGAI BERIKUT




Jumat, 25 Oktober 2019

DEWAN AMBALAN 2017

Kamis, 24 Oktober 2019

Cinta Sebatas Patok Tenda



Dengarkanlah suara hati ini
Suara hati yang ingin ku dendangkan
Tak mampu untuk ku sampaikan
Kan ku ungkapkan lewat laguku..


*)
Berawal dari perkemahan ini
Rasa itupun hadir di hatiku..
Menghiasi relung sukmaku
Cinta bersemi di bumi perkemahan..


Oh mungkinkah rasa cinta ini
Akan abadi untuk selamanya
Rasa ini semakin membelenggu
Cinta lokasi di bumi perkemahan


[Reff:]
Akankah cintaku sebatas patok tenda
Tenda terbongkar sayonara cinta
Akankah cintaku sebatas patok tenda
Tenda terbongkar sayonara cinta..




Kembali ke: *), Reff [2x]


Dengarkanlah suara hati ini
Suara hati yang ingin ku dendangkan
Tak mampu untuk ku sampaikan
Kan ku ungkapkan lewat laguku..


*)
Berawal dari perkemahan ini
Rasa itupun hadir di hatiku..
Menghiasi relung sukmaku
Cinta bersemi di bumi perkemahan..




Oh mungkinkah rasa cinta ini
Akan abadi untuk selamanya
Rasa ini semakin membelenggu
Cinta lokasi di bumi perkemahan


[Reff: ]
Akankah cintaku sebatas patok tenda
Tenda terbongkar sayonara cinta
Akankah cintaku sebatas patok tenda
Tenda terbongkar sayonara cinta..